
KPU Tetapkan Hasil Pilgub Papua Barat Daya: ESA Unggul dari 4 Paslon Lain
KPU Papua Barat Daya mengumumkan Elisa Kambu-Ahmad Nausra sebagai pemenang Pilgub 2024 dengan 144.598 suara. Total suara sah mencapai 308.957.
KPU Papua Barat Daya mengumumkan Elisa Kambu-Ahmad Nausra sebagai pemenang Pilgub 2024 dengan 144.598 suara. Total suara sah mencapai 308.957.
Cagub Papua Barat Daya Abdul Faris Umlati menggugat KPU PBD ke MA setelah pencalonannya di Pilgub Papua Barat Daya dibatalkan.
KPU membatalkan pencalonan Abdul Faris Umlati di Pilgub PBD 2024 karena pelanggaran administrasi. Partai pengusung Abdul Faris pun berencana melakukan gugatan.
Partai pengusung Abdul Faris Umlati dan Petrus Kashiw akan menggugat KPU PBD ke PTUN setelah pencalonan Faris dibatalkan. Mereka anggap pembatalan cacat hukum.
Bawaslu Papua Barat Daya (PBD) mengungkap penyebab calon gubernur PBD nomor urut 1, Abdul Faris Umlati dibatalkan pencalonannya dari pilkada.
KPU Papua Barat Daya membatalkan pencalonan Abdul Faris Umlati sebagai cagub setelah pelanggaran administrasi. Keputusan ini berdasarkan rekomendasi Bawaslu.
Kericuhan terjadi saat pleno penetapan paslon gubernur Papua Barat Daya. Massa protes karena paslon bukan Orang Asli Papua, polisi amankan beberapa tersangka.
Kericuhan mewarnai penetapan calon gubernur Papua Barat Daya untuk Pilkada 2024. Polisi mengamankan dua provokator berinisial RBN (30) dan JA (22).
Ketua DPD Golkar Papua Barat Daya, Lambertus Jitmau, absen mendampingi calon gubernur. Bernard Sagrim menegaskan dukungan solid dari Golkar dan partai lain.
KPU Papua Barat Daya mengembalikan berkas pendaftaran pasangan Elisa Kambu-Ahmad untuk Pilgub 2024 karena kurangnya tanda tangan pengurus PKB.