
Nasib Iman Hud di Tangan MA: Batal Bebas-Dipenjara 3 Tahun
Eks Kepala Satpol PP Makassar Iman Hud divonis 3 tahun bui usai MA membatalkan vonis bebasnya dalam kasus korupsi Rp 4,8 miliar. Berikut perjalanan kasusnya.
Eks Kepala Satpol PP Makassar Iman Hud divonis 3 tahun bui usai MA membatalkan vonis bebasnya dalam kasus korupsi Rp 4,8 miliar. Berikut perjalanan kasusnya.
Wali kota Makassar Moh Ramdhan 'Danny' Pomanto mencopot Iman Hud dari jabatan Kadishub Makassar karena terseret kasus korupsi.
Kadishub Makassar Iman Hud diberhentikan sementara dari ASN usai surat penahanan sebagai tersangka diterima dari Kejati Sulsel.
Wali Kota Makassar Danny Pomanto belum menunjuk Plt Kadishub untuk menggantikan Iman Hud yang kini tersangka kasus korupsi Rp 3,5 miliar.
Wali Kota Makassar Moh Ramdhan 'Danny' Pomanto menunjuk Sekretaris Dishub Makassar sebagai Plh Kadishub Makassar menggantikan Iman Hud.
Kadishub Makassar Iman Hud bakal dicopot dari jabatannya usai jadi tersangka kasus dugaan korupsi honorarium fiktif Satpol PP senilai Rp 3,5 miliar.
Jaksa mengungkap alasan di balik penahanan Kadishub Makassar Iman Hud usai ditetapkan tersangka kasus korupsi Rp 3,5 M honorarium Satpol PP.
Iqbal Asnan yang juga terdakwa kasus pembunuhan berencana diperiksa di Rutan Kelas I Makassar. Pemeriksaannya ini terkait dugaan korupsi honorarium.
Jaksa masih melakukan pemeriksaan terhadap 700 saksi dari unsur Satpol PP Makassar diperiksa terkait kasus dugaan korupsi honorarium.
Kejati Sulsel menaikkan status kasus dugaan korupsi honorarium fiktif BKO Satpol PP Kota Makassar ke tahap penyidikan.