
Rumah Warga Dempel Wonosobo Rusak Tertimbun Longsor
Talut setinggi 2 meter di Desa Dempel, Kecamatan Kalibawang, Wonosobo longsor menimpa rumah.
Talut setinggi 2 meter di Desa Dempel, Kecamatan Kalibawang, Wonosobo longsor menimpa rumah.
Seorang pemudik membagikan pengalamannya mudik di kampung halaman. Dia mengaku menghabiskan biaya sekitar Rp 20 juta selama sepekan mudik.
Puluhan balon udara warna-warni diterbangkan di GOR Ronggolawe, Wonosobo. Festival balon udara ini sudah menjadi tradisi turun temurun menyambut bulan Syawal.
Tradisi menerbangkan balon udara menyambut Syawal kembali digelar di Wonosobo, Jawa Tengah. Tradisi ini sempat terhenti dua tahun akibat pandemi COVID-19.
Menerbangkan balon udara menjadi tradisi sejumlah daerah untuk menyambut lebaran. Namun aktivitas ini sangat mengganggu penerbangan.
AirNav memantau langsung pelaksanaan Festival Balon Udara yang digelar di Wonosobo. AirNav memuji kegiatan tersebut.
Sebuah Al-Qur'an di Wonosobo, berukuran raksasa sehingga mencuri perhatian. Bukan hanya itu, ternyata seluruh ayat dalam Al-Qur'an ditulis secara manual.
Foto-foto dampak kerusakan akibat longsor yang melanda Desa Jolontoro, Kecamatan Sapuran, Wonosobo.
Longsor menimpa 3 rumah warga di Sikunci RT 6 RW 3, Jolontoro, Sapuran, Wonosobo. Tiga rumah warga tertimbun longsoran, sejumlah rumah lain terdampak.
Selain merusak 3 rumah, longsor juga menutupi saluran air yang membuat 7 rumah tergenang banjir. Saat ini relawan dan petugas tengah melakukan pembersihan.