
Detik-detik Penumpang Bus Teriak Sebelum Tabrakan Keras dengan Panther
Kecelakaan maut di Gresik melibatkan Isuzu Panther dan Bus Hino, menewaskan 7 orang, termasuk balita. Polisi masih menyelidiki penyebabnya.
Kecelakaan maut di Gresik melibatkan Isuzu Panther dan Bus Hino, menewaskan 7 orang, termasuk balita. Polisi masih menyelidiki penyebabnya.
Puluhan warga Desa Tuwiri Wetan mempersiapkan liang lahad untuk 7 jenazah korban kecelakaan saat mengantar umrah. Pemakaman dijadwalkan di Pemakaman Migit.
Kecelakaan maut di Gresik tewaskan 7 orang termasuk balita 3 tahun. Jenazah dibopong pamannya diantar naik ambulans ke rumah duka di Tuban.
Polisi selidiki kecelakaan maut di Gresik antara mobil Panther dan bus, mengakibatkan 7 orang tewas. Tim TAA diturunkan untuk analisis lebih lanjut.
Kecelakaan maut di Gresik melibatkan Isuzu Panther dan Bus Rajawali Indah, menewaskan tujuh orang. Penyebab diduga sopir Panther hilang kendali.
M Aqib (27) salah satu korban kecelakaan maut menewaskan 7 orang di Gresik, akan mempersunting gadis pujaannya asal Surabaya. Itu dilakukan usai pulang umrah.
Duka mendalam dirasakan keluarga 7 korban meninggal kecelakaan maut di Jalan Raya Duduksampeyan, Gresik. Mereka tidak menyangka keluarganya meninggal kecelakaan
Kecelakaan maut Panther vs Bus di Gresik merenggut nyawa Mohammad Aqib, 27, yang hendak umrah. Tunangannya, Tasya, mengenang pesan terakhirnya yang menyentuh.
Suasana duka menyelimuti rumah korban kecelakaan Panther di Gresik. Tujuh meninggal termasuk yang hendak berangkat umrah. Pemakaman segera dilaksanakan.
7 Jenazah korban kecelakaan Isuzu Panther-Bus Rajawali Indah dijemput 4 ambulans dari Pemkab Tuban. Selain itu 2 ambulans RSUD Ibnu Sina siap mengantar jenazah.