
Dalang Bentrok Pelajar di Eks MTQ Kendari Ditangkap, Pelaku Ternyata Preman
Polisi amankan FD, remaja yang diduga penyusup dalam bentrokan pelajar di Kendari. Kepala Dikbud Sultra menegaskan pelaku bukan pelajar, melainkan preman.
Polisi amankan FD, remaja yang diduga penyusup dalam bentrokan pelajar di Kendari. Kepala Dikbud Sultra menegaskan pelaku bukan pelajar, melainkan preman.
Dua kelompok pelajar terlibat bentrok di Kendari, Sultra. Polisi turun tangan membubarkan aksi dan menyelidiki penyebab tawuran yang mengakibatkan luka.
Polisi telah mengantongi identitas sejumlah remaja yang terlibat bentrok dan melakukan pembacokan di sekitar PLTU Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi.
Dua orang lagi menyerahkan diri terkait bentrok antarpelajar di Sarolangun yang memicu warga memblokir jalan. Hingga kini sudah ada 6 orang yang diamankan.
Satu lagi pelaku bentrok antarpelajar SMA Negeri 4 Sarolangun menyerahkan diri. Pelaku berinisial WS (17) diserahkan oleh pihak keluarga.
Tiga pelaku bentrok pelajar yang memicu warga memblokir jalan lintas Sarolangun-Jambi menyerahkan diri. Mereka didampingi keluarga dan kepala desa.
Jalan lintas Sarolangun-Jambi yang diblokir warga sejak Sabtu (4/11) pagi akhirnya dibuka kembali. Personel Brimob-Polres disiagakan di lokasi.
Warga kembali memblokir jalan lintas Sarolangun-Jambi di Desa Mandiangin. Mereka protes karena pelaku bentrok antarpelajar belum diproses sesuai kesepakatan.
Warga Desa Mandiangin kembali melakukan blokir jalan buntut bentrok pelajar. Polisi membubarkan paksa massa karena sudah terjadi pelemparan batu ke pengendara.
Polemik bentrok antarpelajar SMAN 4 Sarolangun Jambi yang sempat berbuntut aksi pemblokiran jalan kini belum juga kelar. Upaya damai masih dilakukan pemerintah.