detikNews
Jaksa Urai Kronologi Eks Kalapas Sukamiskin Terima Suap Mobil Mewah
Eks Kalapas Sukamiskin Wahid Husen diduga menerima suap dari seorang pengusaha bernama Radian Azhar demi bisa menjadi menjadi mitra di Lapas Sukamiskin.
Senin, 31 Agu 2020 14:22 WIB