
Cerita Mahasiswa UGM Disabilitas Netra Raih Sarjana & Lolos Beasiswa S2
Giri mahasiswa disabilitas netra berhasil menjadi sarjana. Tidak hanya itu, ia juga berhasil mendapatkan beasiswa S2. Ini kisahnya.
Giri mahasiswa disabilitas netra berhasil menjadi sarjana. Tidak hanya itu, ia juga berhasil mendapatkan beasiswa S2. Ini kisahnya.
Surati (68), nenek yang buta kedua matanya, tinggal di sebuah gubuk kecil di atas drainase, di Grobogan, Jawa Tengah.
Nenek Surati tinggal di gubuk kecil yang berada di atas saluran drainase. Setiap hari mengandalkan kiriman makanan dari tetangga.
Rangga Dimas Iskandar (6) bocah asal Klaten, Jawa Tengah yang buta mendadak karena sindrom Stephen Jhonson akhirnya menjalani operasi di Jogja.
Ketiadaan guiding block atau jalan penuntun di trotoar bagi disabilitas netra. Akademisi dari STISIP menilai Pemkab belum serius memenuhi hak disabilitas.
Rangga Dimas Iskandar (6) bocah asal Klaten yang mengalami kebutaan mendadak dan ditinggal pergi sang ayah masih menunggu operasi.
Kekurang tidak menjadi penghalang bagi Via, Seno dan fariz dalam menghapal Al Quran walau mereka tidak dapat melihat.
Via, Seno dan Fariz mereka adalah seorang tuna netra. Namun dengan keterbatasanya mereka mampu menjadi hafiz Quran.
Via, Seno, Fariz mereka adalah tuna netrea. Namun dengan keterbatasannya mereka mampu menghapal Al Quran.
Balai Wyata Guna Bandung memproduksi tongkat penuntun adaptif disabilitas netra agar lebih aman saat beraktivitas. Tongkat itu dilengkapi dengan sensor dan GPS.