
PTM SMA/SMK Negeri di Tulungagung dan Trenggalek Dihentikan Sementara
PTM jenjang SMA/SMK Negeri di Tulungagung dan Trenggalek dihentikan sementara. Ini pascatemuan kasus COVID-19 di sekolah.
PTM jenjang SMA/SMK Negeri di Tulungagung dan Trenggalek dihentikan sementara. Ini pascatemuan kasus COVID-19 di sekolah.
Pengajar dan staf pengajar di 2 sekolah di Blitar positif COVID-19 di atas 5%. Dua sekolah di Kabupaten Blitar itu pun ditutup selama dua pekan.
Dua siswa MAN 1 Jombang di Jalan Dr Wahidin Sudiro Husodo positif COVID-19. Mereka terinfeksi Virus Corona setelah nongkrong di sebuah kafe.
Sebanyak 15 siswa SMPN 5 Kota Probolinggo terpapar COVID-19. PTM pun diliburkan selama 2 minggu.
Belasan siswa dan guru di Kabupaten Cianjur terkonfirmasi positif COVID-19. Pemkab Cianjur pun memutuskan untuk memberhentikan sementara PTM.
DPRD Jabar meminta agar pemerintah jangan ragu untuk menghentikan PTM untuk mengantisipasi lonjakan kasus COVID-19. Keselamatan masyarakat yang utama.
Kasus COVID-19 yang menimpa siswa di Kota Sukabumi terus bertambah. Dinas Kesehatan mencatat ada 13 siswa yang saat ini terkonfirmasi positif COVID-19.
Kasus positif COVID-19 di Depok melonjak dalam dua pekan.
Pemerintah menaikkan status PPKM sejumlah daerah Indonesia ke level 3. Kegiatan PTM pun menjadi 50 persen dan maksimal 4 jam.
Selain di Solo, Pembelajaran Tatap Muka (PTM) di Kota Semarang juga dihentikan. Evaluasi akan dilakukan dua pekan kemudian.