
Anggota DPRD Sorsel Desak Pemkab Bayar Gaji Nakes agar Pelayanan Normal
Anggota DPRD Sorsel, Asep Way, mendesak Pemkab segera bayar gaji nakes RSUD Scholoo Keyen yang menunggak agar pelayanan rumah sakit normal kembali.
Anggota DPRD Sorsel, Asep Way, mendesak Pemkab segera bayar gaji nakes RSUD Scholoo Keyen yang menunggak agar pelayanan rumah sakit normal kembali.
Tenaga kesehatan di RSUD Scholoo Keyen, Sorong Selatan, mogok kerja akibat gaji bulan Desember 2024 belum dibayarkan.
Tenaga kesehatan honorer Puskesmas Sabbang di Luwu Utara menggelar aksi mogok kerja. Situasi ini menyebabkan pelayanan puskesmas terganggu.
Pemkab Buleleng menargetkan RSUD Tangguwisia menjadi BLUD pada 2024. Buntut dari ratusan nakes mogok kerja karena tunggakan jaspel belum dibayar.
Para tenaga kesehatan (nakes) di RSUD Tangguwisia, Kabupaten Buleleng, Bali, mogok kerja lantaran jasa pelayanan (jaspel) 2022 tak kunjung dibayarkan.
Massa nakes ramai-ramai mengancam akan melakukan mogok kerja terkait pengesahan RUU Kesehatan yang disahkan menjadi undang-undang. Begini fakta-faktanya.
RSUD Dompu meminta agar tenaga kerja non ASN di rumah sakit itu tidak mogok kerja. Mogok kerja bisa mengganggu layanan kesehatan.
Syarifuddin, sosok tenaga kesehatan (nakes) Mengabdi selama 10 tahun sebagai nakes non ASN
Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Dompu, Gatot Gunawan Putra meninggalkan begitu saja para tenaga kesehatan (nakes) dan tenaga nonmedis ketika tengah dialog.
Ratusan tenaga kesehatan (nakes) di Kabupaten Dompu, Nusa Tenggara Barat (NTB) serentak melakukan mogok kerja pada Selasa (13/9/2022).