
Hari Ketiga Pencarian Korban Longsor Wonogiri, Basarnas Ungkap Kesulitannya
Pencarian korban tanah longsor di Kismantoro, Wonogiri, melibatkan 250 orang.
Pencarian korban tanah longsor di Kismantoro, Wonogiri, melibatkan 250 orang.
Saksi mata mengungkapkan detik-detik kejadian tanah longsor di Desa Ngroto, Kecamatan Kismantoro, Wonogiri, yang memakan satu korban.
Satu orang hilang akibat longsor di Kecamatan Kismantoro, Kabupaten Wonogiri. Pencarian dilakukan di area lokasi longsor hingga mengerahkan anjing pelacak.
Lokasi pencarian kondisinya curam dan ada potensi longsor susulan. Pencarian korban dilakukan secara manual dan polisi mengerahkan anjing pelacak.
Satu orang dilaporkan tertimbun tanah longsor di Desa Ngroto, Kecamatan Kismantoro, Wonogiri. Proses pencarian terhadap korban masih dilakukan.
Bencana tanah longsor terjadi di Desa Ngroto, Kecamatan Kismantoro, Wonogiri. Satu orang dilaporkan hilang terseret longsoran tanah. Begini kejadiannya.
Sejumlah jalan di Desa Sendangsari, Kecamatan Batuwarno, Wonogiri, tertimbun tanah longsor. Akibatnya jalan itu tidak bisa dilalui kendaraan.
Sebanyak 210 warga Desa Pucung, Kismantoro, Wonogiri, mengungsi ke SDN 2 Pucung. Sebab, ada tanah longsor dan retakan tanah di Dusun Gupakan, Desa Pucung.
Dua jembatan di kawasan Waduk Pidekso Wonogiri terputus akibat hujan lebat dengan intensitas waktu yang lama sejak kemarin.
Hujan lebat dengan durasi lama mengakibatkan bencana banjir hingga tanah longsor di sejumlah wilayah Wonogiri. Ini daftar titik longsor dan banjir di Wonogiri.