Rami (74) warga Desa Klotok, Gresik, dievakuasi petugas Damkarla setempat karena terjepit di celah sempit antara dua tembok rumah. Begini proses evakuasinya.
Ketidakhadiran Presiden Prabowo di Bojonegoro untuk peresmian proyek memicu spekulasi. Prabowo batal hadir diduga tak berani karena ada pantangan mitos.
Ponpes Al Hamdaniyah yang berdiri sejak 1787 melahirkan melahirkan banyak ulama besar. Termasuk di antaranya KH Hasyim Asyari yang pernah menimba ilmu di sini.
Makam Mbah Galio di Lasem, saksi bisu perjuangan melawan VOC. Dikenal sebagai intelijen ulung, makam ini diusulkan jadi cagar budaya untuk pelestarian sejarah.