detikSulsel
Ancaman Kontraktor Segel Kantor Bupati Bone Jika Tak Lunasi Utang Rp 65 M
Sejumlah kontraktor di Bone mengancam melakukan penyegelan Kantor Bupati Bone. Ancaman tersebut buntut Pemkab belum melunasi utang proyek senilai Rp 65 miliar.
Sabtu, 06 Jan 2024 09:30 WIB