detikSumbagsel
Hari Pertama Kampanye, Al Haris Ziarah ke Makam Rajo Jambi Rangkayo Hitam
Calon Gubernur Jambi Al Haris memulai kampanye dengan ziarah ke makam Rajo Jambi, Rangkayo Hitam, sebagai bentuk penghormatan dan menghargai sejarah.
Jumat, 27 Sep 2024 18:10 WIB