Sebelum tewas dibunuh rekan kerjanya, pegawai Badan Pusat Statistik Halmahera Timur, KLP (30) disebut ingin pindah tugas ke Magelang, kampung halamannya.
Warga Dusun Ngletoh, Magelang, menghias kampung dengan bunga dari limbah plastik untuk merayakan HUT Kemerdekaan RI. Hiasan ini menarik perhatian pengunjung.