detikJateng
Panjang Lebar Keluhan Warga Kaligawe Semarang Sepekan Terendam Banjir
Sudah lebih dari sepekan genangan air belum juga surut di Kaligawe, Semarang. Aktivitas warga pun terganggu hingga berdampak kepada mata pencaharian mereka.
Rabu, 29 Okt 2025 19:17 WIB







































