detikHealthMinggu, 10 Feb 2019 16:35 WIB
Sehat Terus Meski Sering Makan Enak, Chef Aiko Punya Strategi Khusus
Chef Aiko mengusahakan 1 hari untuk merencanakan dan menyiapkan hidangan yang akan dimakan selama seminggu. Perencanaan memudahkan penerapan pola makan sehat.











































