
Polisi Ungkap Tersangka Penyuruh Ganti Pelat BMW Kenal Christiano
Polisi menetapkan 3 tersangka kasus penggantian pelat BMW yang dikemudikan Christiano penabrak mahasiswa UGM Argo. 2 pelaku disebut kenal dengan Christiano.
Polisi menetapkan 3 tersangka kasus penggantian pelat BMW yang dikemudikan Christiano penabrak mahasiswa UGM Argo. 2 pelaku disebut kenal dengan Christiano.
Ayah Christiano buka suara terkait kasus anaknya menabrak Argo Ericko Achfandi hingga tewas. Dia menyampaikan permohonan maaf.
Ibunda Argo Ericko Achfandi (19), mahasiswa Fakultas Hukum UGM yang tewas ditabrak mobil BMW, mengaku telah ikhlas atas kepergian anaknya.
Polres Sleman saat ini masih meminta keterangan terhadap sosok yang sengaja mengganti pelat nomor BMW milik Christiano usai menabrak Argo hingga tewas.
Polisi menemukan upaya penggantian pelat nomor mobil BMW yang dikendarai Christiano Tarigan (21) usai menabrak Argo (19) mahasiswa FH UGM hingga tewas.