
Wamen Veronica Sebut Hukuman Kebiri Tidak Sepenuhnya Berikan Efek Jera
Wamen PPPA Veronica Tan menilai hukuman kebiri kimia tidak efektif untuk pelaku kekerasan seksual. Dia menekankan perlu pendekatan hukum dengan komprehensif.
Wamen PPPA Veronica Tan menilai hukuman kebiri kimia tidak efektif untuk pelaku kekerasan seksual. Dia menekankan perlu pendekatan hukum dengan komprehensif.
Veronica Tan berang dengan perbuatan pria di Bekasi yang perkosa anak kandungnya 20 kali dan memaksa korban minum pil KB. Ia menyinggung hukuman kebiri kimia
Majelis hakim PN Sleman tidak mengabulkan tuntutan JPU untuk menghukum terdakwa predator seks di Sleman, Budi Mulyana (54) dengan kebiri kimia. Ini alasannya.
Kebiri kimia menjadi senjata jaksa untuk mengakhiri ulah predator seks Budi Mulyana (54) yang telah memerkosa 17 anak dari rentang 13-17 tahun.
Jaksa menuntut predator seks anak di Sleman, Budi Mulyana atau BM (54) salah satunya dengan hukuman kebiri kimia. Apa itu kebiri kimia?
PN Banjarmasin menghukum seorang ayah bejat yang terbukti memperkosa anak tirinya sampai hamil. Ia dijatuhkan hukuman kebiri kimia. Begini cara kerjanya.
"Hemat saya, mestinya juga dihukum kebiri. Sebab, dia predator seks yang super-biadab," kata anggota Komisi III DPR RI Fraksi PKB Jazilul Fawaid.
Hendropriyono menilai tindakan mematikan kandungan biologis untuk berkembang biak yang ada di dalam raga setiap mahluk, merupakan penentangan hukum alam.
Herry Wirawan terdakwa pemerkosa 13 santri di Bandung dijatuhkan hukuman kebiri kimia oleh PN Bandung. Apa itu kebiri kimia dan bagaimana efeknya?
Terdakwa pemerkosa 13 santriwati di Bandung, Herry Wirawan dituntut hukuman kebiri kimia. Pratik kebiri sebenarnya sudah ada sejak zaman dahulu.