detikJatengSabtu, 22 Okt 2022 19:01 WIB
Waspada! Etilen Glikol Juga Ada di Vitamin dan Obat Tetes
Kementerian Kesehatan menghentikan sementara obat sirup terkait kandungan etilen glikol (EG). Kandungan EG ini juga bisa ditemukan pada vitamin dan obat tetes.












































