
3 Jurnalis detikJabar Jadi Juara di WJJC 2023
Tiga wartawan detikJabar, Faizal Amiruddin, Bima Bagaskara dan Wisma Putra dinobatkan sebagai juara dalam ajang West Java Journalist Competition (WJJC) 2023
Tiga wartawan detikJabar, Faizal Amiruddin, Bima Bagaskara dan Wisma Putra dinobatkan sebagai juara dalam ajang West Java Journalist Competition (WJJC) 2023
BI Jabar menargetkan pertumbuhan ekonomi bisa terjaga hingga akhir 2023. Hingga triwulan II, pertumbuhan ekonomi di Jabar sudah mencapai 5,25 persen secara YoY.
Komoditas makanan hingga tembakau menyumbang inflasi untuk Jawa Barat hingga Juni 2022.
BI dan Pemprov Jabar mendorong Local Currency Settlement (LCS) untuk ekspor dan impor industri untuk mengurangi ketergantungan terhadap mata uang asing.
Bank Indonesia membuka layanan penukaran uang. Praktisnya, kini warga tak perlu membawa uang tunai karena adanya pembayaran non tunai dengan mesin EDC.
BI memprediksi melonjaknya kasus COVID-19 varian Omicron bisa menganggu laju pertumbuhuan ekonomi, termasuk di Jawa Barat.
Kepala Kantor Perwakilan BI Jawa Barat Herawanto mengatakan, di Jabar sendiri, perekonomian pada triwulan II 2020 terjadi kontraksi sebesar -5,98% (yoy).
Demi menekan calo penukaran uang, BI Jabar akan gencar sosialisasi kepada masyarakat agar menukarkan uang di tempat resmi.