
Idul Adha 2020, Lalu Lintas di Tol Trans Sumatera Meningkat 68,75%
Pada Hari Raya Idul Adha kemarin, PT Hutama Karya mencatat adanya peningkatan volume lalu lintas kendaraan di Jalan Tol Trans Sumatera hingga 68,75%.
Pada Hari Raya Idul Adha kemarin, PT Hutama Karya mencatat adanya peningkatan volume lalu lintas kendaraan di Jalan Tol Trans Sumatera hingga 68,75%.
Kepadatan lalu lintas hingga dini hari ini masih terjadi di dua titik di ruas tol Cikampek ke arah Jakarta.
Antrean panjang kendaraan terjadi di pintu masuk Pelabuhan Bakauheni, Lampung. Kepadatan terjadi akibat volume kendaraan pada arus balik Idul Adha.
Arus balik Idul Adha ruas tol Jakarta Cikampek padat malam ini. Kepadatan dipicu karena penumpukan kendaraan di beberapa titik rest area.
Petugas melakukan rekayasa lalin di Jalan Tol Jakarta-Cikampek arah Jakarta. Contraflow diterapkan untuk mengurai kepadatan arus balik Idul Adha.