
Seminggu Dibuka, Penyeberangan Ketapang-Lembar Laris Manis
Penyeberangan Ketapang-Lembar yang dibuka akhir tahun lalu, rupanya cukup menyedot animo. Sepekan beroperasi, tercatat okupansi rata-rata mencapai 90 persen.
Penyeberangan Ketapang-Lembar yang dibuka akhir tahun lalu, rupanya cukup menyedot animo. Sepekan beroperasi, tercatat okupansi rata-rata mencapai 90 persen.
Vaksin COVID-19 untuk Bali diseberangkan melalui Pelabuhan ASDP Ketapang Banyuwangi. Rombongan menaiki kapal khusus yang telah disiapkan.
Pengiriman vaksin COVID-19 menuju Bali dikirim via jalur darat melalui Pelabuhan Ketapang, Banyuwangi. Untuk mengangkutnya, pelabuhan menyiapkan kapal khusus.
Arus balik libur Nataru dari Bali ke Jawa didominasi kendaraan luar daerah Banyuwangi. Kendaraan itu, antre keluar dari kapal penyeberangan.
Arus balik libur Natal dan Tahun Baru di Pelabuhan Ketapang, Banyuwangi, Jawa Timur, Sabtu (2/1/2021) terpantau ramai lancar.
Wisatawan ke Bali lewat Banyuwangi terus mengalir. Meski ada kewajiban rapid test antigen, arus kendaraan masih terus mengalir.
Kakorlantas Mabes Polri, Irjen Istiyono pantau Pelabuhan Ketapang Banyuwangi. Pihaknya meminta pelayanan dan pengawasan pada Operasi Lilin 2020 ini diperketat.
Wakapolda Jatim mengecek arus lalu lintas di Pelabuhan Ketapang Banyuwangi. Dia mengapresiasi inovasi Polresta Banyuwangi penanganan COVID-19 di libur Nataru.
Satgas COVID-19 Banyuwangi kembali mengaktifkan check point di Pelabuhan Ketapang. Pengendara yang akan keluar dari pelabuhan wajib menjalani rapid test antigen
Petugas melakukan rapid test antigen kepada warga yang masuk ke Banyuwangi melalui Pelabuhan Ketapang. Tes dilakukan random dan gratis.