detikUpdate
Video Koding-AI Jadi Mapel Pilihan di Sekolah, Apa Tujuannya?
Rabu, 23 Jul 2025 20:00 WIB
Peraturan Mendikdasmen No 13 Tahun 2025 sudah dikeluarkan oleh Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) yang di dalamnya termasuk menginstruksikan mata pelajaran (mapel) koding dan artificial intelligence (AI) mulai diajarkan pada tahun ajaran 2025/2026. Apa tujuan adanya mapel koding ini?
Kepala Pusat Kurikulum & Pembelajaran Kemendikdasmen Laksmi Dewi menyebut mengenalkan pelajaran koding dan artificial intelligence (AI/akal imitasi/kecerdasan artifisial) ini sebagai upaya untuk merespons transformasi digital. Tak hanya itu, siswa juga diharapkan mampu berpikir kritis, sistematis, dan beretika setelah belajar koding dan AI.
Komentar Terbanyak
Pencuri Motor di Lampung Selatan Tewas Dimassa
Haryanto Kembali Perkosa Anak 10 Tahun di Lampung Saat Korban Sudah Tewas
Jokowi Bawa Ijazah Asli dari SD hingga S1 Fakultas Kehutanan UGM