Pelaku Meriyani (42) berhasil ditangkap di rumahnya di wilayah Sukajawa Baru, Kecamatan Tanjung Karang Barat. Sementara kekasihnya, Nodi (34) masih buron.
Seorang wanita berinisial RP ditangkap saat menyelundupkan sabu ke Lapas Sukabumi. Dia ditetapkan sebagai tersangka dan terancam hukuman 20 tahun penjara.
8.863 warga binaan pemasyarakatan (WBP) di wilayah Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara (Kaltim-Kaltara) mendapat remisi Hari Raya Nyepi dan Idul Fitri 2025.
Polda NTT menetapkan tiga tersangka lantaran diduga terlibat dalam peredaran 14 ribu botol poppers ilegal berukuran 10 mililiter (ml) di Kota Kupang, NTT.
"Jadi DPR, anggota DPR sudah secara jelas meminta kepada Panglima untuk segera mengeluarkan surat. Baik itu penonaktifkan atau mengeluarkan," ucap Nico.