Anggota DPRD DKI F-PDIP Gilbert Simanjuntak menyoroti pengangkatan Azas Tigor jadi Komisaris LRT Jakarta. Gilbert menyebut Azas Tigor bukan tipe yang konsisten.
Kelulusan anggota KPPS di Kelurahan Kalidoni, K ota Palembang, diduga ada kecurangan. Bawaslu Sumsel akan memanggil pihak terkait untuk dimintai klarifikasi.