Jalan Kaligawe di Gayamsari, Semarang, belum bisa dilalui mobil dan motor. Banjir masih setinggi paha. Rel KA di persimpangan Kaligawe-Muktiharjo juga terendam.
Sebuah kapal nelayan tenggelam di Perairan Konawe Kepulauan (Konkep), Sultra. 3 orang nelayan berhasil diselamatkan dan 8 lainnya masih dalam pencarian.
Polisi mengatakan kejadian bermula saat korban hendak mencari makan untuk sahur. Tiba-tiba korban dipepet dan ditendang oleh terduga pelaku hingga terjatuh.
Setiap nama tempat tentu memiliki asal usulnya. Khusus di Cirebon terdapat beberapa nama tempat yang memiliki asal-usul yang menarik untuk diulas lebih jauh.