Hafizd meninggalkan profesinya sebagai guru untuk menjadi pemandu jemaah haji dan umrah. Di mata Hafizd, guru maupun muthowif sama-sama pengabdian pada Allah.
Jemaah calon haji asal Aceh Besar mulai menerima koper dari Kemenag menjelang keberangkatan. Kemenag mengingatkan para jemaah untuk membawa barang seperlunya.
Secara bertahap, jemaah haji Indonesia mulai tiba di Madinah. Sebelum meninggalkan hotel untuk beribadah, jemaah diimbau untuk tidak melepas gelang identitas.
Layanan Haji Ramah Lansia dan disabilitas menjadi prioritas haji 2024. Sejumlah ikhtiar dilakukan, termasuk saat penerbangan dan menyediakan pendamping.