Polda Bali melakukan autopsi terhadap pasangan suami istri yang ditemukan tewas berpelukan. Publik menanti hasil untuk mengetahui penyebab kematian mereka.
Dua pengendara sepeda motor terlibat kecelakaan di Denpasar. Satu tewas di TKP, sementara satu lainnya mengalami luka serius dan dirawat di rumah sakit.
KPU Denpasar ultimatum paslon wali kota untuk turunkan alat peraga kampanye hingga 12 Oktober 2024. Pelanggaran akan ditindak bersama Satpol PP dan Bawaslu.
Tradisi Aci Tabuh Rah Pengangon di Desa Adat Kapal, Badung, digelar sore ini. Jalan Raya Kapal ditutup sementara, pengguna jalan diminta cari jalur alternatif.