Polisi mengungkap fakta baru dalam kasus rumah seorang warga Bambanglipuro Bantul yang semula diduga dilempar molotov orang tak dikenal. Ini hasil olah TKP-nya.
Baru sepekan dilantik, sejumlah anggota DPRD di Bantul mengaku mendapatkan tawaran pinjaman dari bank. Pinjaman bisa sampai Rp 1,5 miliar dengan agunan SK.
Aurely Putri Anjani (24) menjadi anggota termuda DPRD Bantul periode 2024-2029. Dia menggantikan ayahnya, Petrus Lanjar Wijiyono yang meninggal pada April lalu.
Seorang pria berinisial DJ (21) ditangkap di Banguntapan, Bantul karena maling ratusan rokok dan dijual lagi di warungnya. Korban pun rugi sampai Rp 100 juta.
DPD II Golkar Kabupaten Bantul menyebut mundurnya Airlangga Hartarto sebagaimana Ketua Umum (Ketum) DPP Golkar merupakan keputusan yang bijak. Ini alasannya.