Sopir bus rombongan study tour yang mengalami kecelakaan menewaskan 2 orang di Tol Jombang ternyata sempat beristirahat di rest area tak jauh dari TKP.
Polisi menangkap 51 pemuda di Mojokerto dan Jombang yang berbuat onar. Mereka dibina dan didata untuk mencegah tawuran. Partisipasi masyarakat sangat dihargai.
Kasus suami gerebek istri saat berduaan bareng selingkuhan di Hotel Cempaka, Jombang berakhir damai usai dimediasi polisi. Ada 5 poin yang mereka sepakati.
Bus dan truk ini melaju di jalur yang sama, truk itu di lajur lambat sebelah kiri di depan bus. Tiba-tiba bus rombongan study tour itu oleng menabrak bak truk.