
Viral Satpam Diduga Arogan ke PKL di KEK Kendal, Sempat Tendang Lapak
Sebuah video memperlihatkan dugaan aksi kekerasan yang dilakukan sekuriti kepada PKL di KEK Kendal viral. Oknum satpam itu sempat menendang lapak dagangan.
Sebuah video memperlihatkan dugaan aksi kekerasan yang dilakukan sekuriti kepada PKL di KEK Kendal viral. Oknum satpam itu sempat menendang lapak dagangan.
Seorang wanita di Kendari ditangkap setelah membanting bayi 6 bulan yang diasuhnya. Pelaku terpengaruh emosi dan positif narkoba saat kejadian.
Beredar video di medsos tentang Pertamax campur air dari salah satu SPBU di Kendal. Sejumlah kendaraan pun mogok setelah isi BBM. Begini kata pihak SPBU.
Seorang tenaga kerja asal China tewas tertimpa pelat besi bordes di area PT BTR, Kawasan Industri Kendal, kemarin. Begini awal kejadiannya menurut polisi.
Polres akan memanggil para terduga pelaku pengeroyokan siswa SMKN 5 Kendal yang viral. Menurut ortunya, korban sempat diancam akan dikeroyok lagi jika melapor.
Viral video memperlihatkan aksi pengeroyokan menimpa seorang pelajar di Kendal. SMKN 5 Kendal mengonfirmasi pelajar berseragam yang terlibat adalah siswanya.
Jalan desa yang tengah dibangun di Winong, Kendal, disebut-sebut ukurannya menyusut. Kades setempat memberikan penjelasan.