
Buruh Akan Kepung Istana Hari Ini, Tuntut Harga BBM dan Kenaikan Upah
Massa buruh dari berbagai elemen rencananya akan menggelar aksi demo di Istana Negara, Jakarta. Mereka menuntut harga BBM turun dan meminta upah naik 13%.
Massa buruh dari berbagai elemen rencananya akan menggelar aksi demo di Istana Negara, Jakarta. Mereka menuntut harga BBM turun dan meminta upah naik 13%.
Aksi demo tolak kenaikan harga BBM kembali digelar di Kabupaten Majalengka dan Kabbupaten Ciamis. Massa aksi mendesak pemerintah agar menurunkan harga BBM.
Kelompok mahasiswa Universitas Indonesia (UI) menolak kenaikan harga BBM. Siang ini, mereka bersiap-siap berangkat berdemonstrasi ke Jakarta Pusat.
Sedikitnya 2.000 buruh di wilayah KBB bakal menggeruduk Kantor DPRD Bandung Barat dalam aksi unjuk rasa yang dilakukan. Mereka menolak kenaikan harga BBM.
Aksi unjuk rasa menolak kenaikan harga BBM kembali digelar di kawasan Patung Kuda, Jakarta, Senin (12/9/2022). Kali ini demo dilakukan oleh massa buruh.
Massa buruh menggelar demo di sekitar Patung Kuda, Jakarta Pusat (Jakpus). Massa datang membawa replika keranda dengan spanduk tuntutan demo.
Sebanyak 6.142 personel kepolisian bakal dikerahkan untuk mengawal dan menjaga aksi demonstrasi kenaikan harga BBM hari ini, Senin (12/9/2022).
Mahasiswa di Kota Mataram menyebut Presiden Republik Indonesia Joko Widodo dan Ketua DPR RI Puan Maharani tuli lantaran tidak mendengar keluhan masyarakat.
Satu orang pendemo diamankan kepolisian saat aksi penolakan kenaikan harga BBM di depan Gedung DPRD Provinsi NTB lantaran kedapatan membawa senjata tajam.
Mahasiswa melakukan aksi untuk menolak kenaikan harga BBM di depan gedung DPRD maupun pusat pemerintahan. Simak foto-fotonya.