
Gambaran Kondisi Manusia di Alam Barzah, Bisa Melihat Dunia?
Kondisi manusia saat di alam barzah berbeda-beda. Perbedaan ini bergantung pada keimanan dan amal yang dilakukan semasa hidup di dunia.
Kondisi manusia saat di alam barzah berbeda-beda. Perbedaan ini bergantung pada keimanan dan amal yang dilakukan semasa hidup di dunia.
Alam barzakh adalah alam yang menjadi batas antara alam dunia dengan alam akhirat. Di alam tersebut, manusia menanti datangnya hari kebangkitan.
Manusia akan memasuki tempat penantian sebelum menuju perhitungan amal. Mereka terbagi dalam dua keadaan berbeda.