
LMK Selmi Ungkap Distribusi Duit Lisensi Rp 2,2 M yang Dibayar Mie Gacoan
Kasus royalti Mie Gacoan disetop setelah bayar Rp 2,2 miliar ke LMK Selmi. Uang akan didistribusikan ke pencipta lagu setelah verifikasi data.
Kasus royalti Mie Gacoan disetop setelah bayar Rp 2,2 miliar ke LMK Selmi. Uang akan didistribusikan ke pencipta lagu setelah verifikasi data.
PT Mitra Bali Sukses dan LMK SELMI telah berdamai terkait sengketa lisensi musik. Namun, Mie Gacoan belum memutuskan untuk memutar lagu di gerainya.
PT Mitra Bali Sukses telah membayar royalti Rp 2,2 miliar ke LMK SELMI, namun kasus sengketa lisensi masih berlanjut tanpa pencabutan laporan.