
Hunian di Pinggir Jakarta Makin Dilirik, Ini Kunci Memilihnya
Kawasan pinggiran Jakarta kini jadi pilihan hunian dengan infrastruktur transportasi yang mumpuni. Pengembang fokus pada aksesibilitas dan kenyamanan penghuni.
Kawasan pinggiran Jakarta kini jadi pilihan hunian dengan infrastruktur transportasi yang mumpuni. Pengembang fokus pada aksesibilitas dan kenyamanan penghuni.
Harga rumah di Menteng Jakarta sangat tinggi, mulai Rp 21 miliar. Gaji sekitar Rp 760 juta per bulan diperlukan untuk cicilan. Hanya HNWI yang mampu beli.
Menteng, kawasan elit Jakarta, dikenal dengan arsitektur Indische dan taman rapi. Dulu perumahan kolonial, kini banyak bangunan beralih fungsi.
Harga tanah di Menteng mencapai Rp 100 juta per meter persegi, menjadikannya kawasan elit.
Penghasilan Rp 5-10 juta per bulan di Jakarta cukup untuk biaya hidup, namun membeli rumah di kota ini ternyata perlu memperhatikan hal ini.
Kabar duka datang dari sektor properti, Murdaya Poo, konglomerat dan Ketua Dewan Pengawas DPP Walubi, meninggal dunia. Ini kiprahnya di sektor properti.
Pasar gedung perkantoran 'hijau' semakin banyak di Jakarta. Hal ini menunjukkan kesadaran pelaku industri properti dan penyewa terhadap ESG.
Harga tanah di Jakarta mencapai Rp 16 juta per meter persegi pada kuartal IV 2024, naik dari tahun sebelumnya. Kenaikan dipicu oleh pembangunan infrastruktur.
Pembangunan IKN memicu kekhawatiran ruang kantor di Jakarta kosong. Ahli menyebut konversi gedung perkantoran jadi hunian sulit karena kendala teknis dan hukum.
Ketersediaan lahan di Jakarta menipis, mendorong pasar properti ke Karawang.