detikNewsMinggu, 24 Nov 2024 18:12 WIB
KPU Bengkulu Jelaskan Kelanjutan Pilgub Usai Cagub Diamankan KPK
KPU Provinsi Bengkulu menyatakan tetap menjalankan tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 untuk pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Bengkulu.












































