
Satgas Saber Pungli Gianyar Dibubarkan, Tugas Dilanjutkan Tiap Lembaga
Satgas Saber Pungli di Gianyar dibubarkan setelah Perpres baru diterbitkan. Pemberantasan pungli tetap berlanjut melalui lembaga terkait.
Satgas Saber Pungli di Gianyar dibubarkan setelah Perpres baru diterbitkan. Pemberantasan pungli tetap berlanjut melalui lembaga terkait.
Dirut Bank Sumut, Babay Parid Wazdi, dipanggil Kejaksaan Agung sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi kredit untuk Sritex. Ia mendukung penegakan hukum.
Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho menonaktifkan pejabat saksi kasus korupsi mantan Pj Walkot. Mereka juga diperiksa Inspektorat.
Wakil Ketua KPK usulkan penambahan dana parpol dari APBN. Puan Maharani minta kajian kelayakan anggaran sebelum merealisasikan wacana tersebut.
KPK menerbitkan surat edaran berkaitan dengan penindakan perkara maupun pencegahan korupsi usai disahkannya UU BUMN baru.
Mantan penyidik senior KPK yang kini Wakasatgassus Optimalisasi Penerimaan Negara Polri, Novel Baswedan, menerima penghargaan UMY Awards 2025 dari UMY.
Demokrat ingatkan anggota DPR di Aceh agar tak tersandung kasus korupsi. Demokrat menyebutk persoalan terbesar yang dihadapi Indonesia saat ini adalah korupsi.
Kuntadi resmi menjabat Kajati Jatim, menggantikan Mia Amiati. Ia dikenal sebagai jaksa tangguh dalam pemberantasan korupsi dan memiliki rekam jejak yang baik.
Presiden Prabowo harus membuktikan komitmennya dengan segera menerbitkan Perppu Perampasan Aset.
Penindakan korupsi dan perbaikan sistem merupakan satu rangkaian penanggulangan korupsi untuk Indonesia yang lebih sejahtera dan bermartabat