
Sidang Gugatan 1,6 Juta Tanda Tangan Palsu Pilgub Sulsel Digelar Hari Ini
Tim hukum Danny-Azhar mengklaim menemukan 1,6 juta tanda tangan palsu dalam Pilgub Sulsel. MK akan melakukan sidang pendahuluan terhadap gugatan itu hari ini.
Tim hukum Danny-Azhar mengklaim menemukan 1,6 juta tanda tangan palsu dalam Pilgub Sulsel. MK akan melakukan sidang pendahuluan terhadap gugatan itu hari ini.
Andi Sudirman Sulaiman dan Fatmawati Rusdi akan mendaftar sebagai calon gubernur dan wakil gubernur Sulsel. Deklarasi sederhana digelar di hotel sebelum ke KPU.
Akademisi Unhas, Endang Sari, menilai putusan MK tentang syarat usungan Pilkada 2024 akan memperkaya pilihan calon di Sulsel dan memperkuat demokrasi.
Mahkamah Konstitusi memutuskan partai tanpa kursi DPRD bisa usung calon di Pilkada 2024. Enam parpol di Sulsel memenuhi syarat suara untuk mencalonkan.
Wali Kota Makassar Danny Pomanto menunggu rekomendasi PPP untuk deklarasi maju di Pilgub Sulsel. Rekomendasi dijadwalkan diserahkan pada 20 Agustus.
Pengamat politik dari Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar Ibnu Hadjar Yusuf bicara soal kemungkinan adanya skenario calon boneka di Pilgub Sulsel 2024.
Pakar politik UIN Alauddin menilai Wali Kota Makassar Danny Pomanto berpeluang besar menang di Pilgub Sulsel 2024 usai didukung relawan Projo dan Prabowo.