
Utang Pinjol Bikin Eks Karyawan Nekat Rampok SPBU Tangsel
Ternyata, perampokan SPBU di Pondok Aren dilatarbelakangi pinjol. Pelaku menjadi nekat karena tercekik pinjaman yang terlalu berat untuk dia bayar.
Ternyata, perampokan SPBU di Pondok Aren dilatarbelakangi pinjol. Pelaku menjadi nekat karena tercekik pinjaman yang terlalu berat untuk dia bayar.
Pelaku bernama inisial IA ternyata adalah mantan karyawan SPBU tersebut. Dia dulu pernah menjabat sebagai shift manager.
Polisi menangkap pelaku berinisial IA (34) yang merupakan perampokan berpistol stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) di Pondok Aren, Tangsel.
Satu lagi DPO kasus perampokan gaji karyawan senilai Rp 591 juta di SPBU Lubuk Batang, Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan, ditangkap Polda Sumsel.
Damadi dan Satria Sigit Nugraha, dua perampok bersenjata pistol mainan menjalani sidang dakwaan. Mereka didakwa Pasal 365.
Satu pelaku perampokan uang gaji Karyawan Rp 591 di SPBU Ogan Komering Ulu (OKU), Erwin (40) yang juga residivis 3 kasus kejahatan ditangkap polisi.
Perampok spesialis minimarket di Surabaya mengaku membeli pistol mainan dari Pasar Gembong. Harganya hanya Rp 20 ribu.
DN (28) warga Karawang, Jabar dan SS (24) warga Grobokan, Jateng ditangkap polisi. Mereka adalah perampok spesialis minimarket dan SPBU.