
2 ASN Semarang Pelanggar Netralitas Dilaporkan Bawaslu ke BKN
Bawaslu Kota Semarang melaporkan dua ASN ke Badan Kepegawaian Negara terkait pelanggaran netralitas pada masa kampanye Pilkada. Berikut ini pelanggaran mereka.
Bawaslu Kota Semarang melaporkan dua ASN ke Badan Kepegawaian Negara terkait pelanggaran netralitas pada masa kampanye Pilkada. Berikut ini pelanggaran mereka.
Komisi 1 DPRD Bone mendesak Pj Bupati untuk sanksi tegas ASN yang tidak netral dalam Pilkada 2024.
Bawaslu Cirebon terima laporan dugaan pelanggaran netralitas ASN saat kampanye Pilkada 2024. Temuan ini akan ditindaklanjuti oleh BKN.
Isu yang mendasar bukanlah pada ketidaknetralan birokrasi, tetapi bagaimana rezim mendisain agenda politisasi birokrasi untuk kepentingan politik elektoral.
Pemerintah menetapkan larangan bagi ASN selama Pilkada 2024 untuk menjaga netralitas. Pelanggaran akan dikenakan sanksi sesuai peraturan yang berlaku.
Bima Arya mengatakan pihaknya mulai melakukan peninjauan menjelang Pilkada Serentak 2024. Ia mengungkap adanya laporan dugaan netralitas ASN.
Bawaslu NTT gelar konsolidasi media untuk pengawasan Pilkada 2024. Fokus pada isu politik uang dan netralitas ASN, TNI, Polri. Media diharapkan berperan aktif.
Bawaslu Bengkulu memproses laporan 66 ASN diduga tidak netral menjelang Pilkada 2024. Penelitian mendalam dilakukan untuk memastikan kebenaran bukti.
Wamendagri Bima Arya menekankan netralitas ASN di NTB menjelang Pilkada 2024. Pelanggaran dapat berujung sanksi berat sesuai UU. Data pemilih aman.
DPRD Sumsel menyoroti pentingnya netralitas ASN saat Pilkada 2024 berlangsung. Netralitas ASN harus dijaga untuk pertahankan zero conflict di Sumsel.