detikNewsMinggu, 06 Agu 2023 17:10 WIB
Altaf Buang Sweater Bercak Darah Zidan Mahasiswa UI di Sela Tembok Kos
Mahasiswa UI, Muhammad Naufal Zidan (19), tewas ditikam seniornya, Altafasalya (23). Altaf membuang sweater putih bercak darah Zidan ke sela tembok kosan.











































