detikJatimSabtu, 03 Agu 2024 16:12 WIB
Sederet Nama-nama Kuat yang Digadang-gadang Jadi Ketua PWNU Jatim
Konferwil ke 18 PWNU Jatim di Tebuireng, Jombang masih berlangsung. Pemilihan ketua PWNU Jatim baru akan dilakukan sore nanti. Ini calon kuatnya.











































