
Gede Dana Berharap Gus Par-Pandu Lanjutkan Program AJP di Karangasem
I Gede Dana berharap beberapa program kerja yang dia kerjakan selama memimpin Gumi Lahar dapat dilanjutkan oleh Bupati-Wakil Bupati Karangasem Gus Par-Pandu.
I Gede Dana berharap beberapa program kerja yang dia kerjakan selama memimpin Gumi Lahar dapat dilanjutkan oleh Bupati-Wakil Bupati Karangasem Gus Par-Pandu.
Setelah tak lagi menjabat Bupati Karangasem, Gede Dana menyebut dirinya akan fokus mengurus cucu dan kembali bertani serta mengurus ternak sapi.
Angka golput di Pilkada Karangasem 2024 mencapai 27,1%, lebih tinggi dari suara paslon. Faktor kejenuhan dan pemilih di luar daerah berkontribusi.
KPU Karangasem mengumumkan Gus Par-Pandu sebagai pemenang Pilbup 2024 dengan 52,8% suara. Paslon petahana Dana-Swadi kalah jauh.
Bupati Karangasem I Gede Dana absen saat rapat paripurna DPRD Karangasem terkait pengesahan tiga raperda menjadi peraturan daerah (perda)
Rekaman suara berdurasi 1,42 detik berisi dugaan politik uang untuk pemilih Dana-Swadi viral di Karangasem. Tim pemenangan membantah keterlibatan mereka.
Calon bupati Karangasem, I Gede Dana, menyoroti kultur sebagai penyebab pengemis. Dia mendorong desa adat untuk meningkatkan pemahaman dan ekonomi masyarakat.
Paslon bupati Karangasem, I Gede Dana-I Nengah Swadi, targetkan perbaikan 214 km jalan rusak jika terpilih. Cawabup Pandu skeptis tanpa dukungan pusat.
Calon Bupati Karangasem, I Gede Dana, menegaskan pentingnya sektor galian C untuk pembangunan Bali. Ia mendorong reklamasi lahan bekas galian menjadi produktif.
Calon bupati Karangasem I Gede Dana mengusulkan Perda penanggulangan bencana erupsi Gunung Agung, siapkan cadangan pangan, dan program layanan kesehatan gratis.