
10 Tips Mendaki Gunung Sindoro via Kledung
Gunung Sindoro via Kledung merupakan jalur favorit, tapi sebelum ke sini kamu mesti tahu tentang 10 tips ini. Simak ya!
Gunung Sindoro via Kledung merupakan jalur favorit, tapi sebelum ke sini kamu mesti tahu tentang 10 tips ini. Simak ya!
Lansekap Gunung Sindoro dan Gunung Sumbing terlihat sangat mempesona dari Gunung Prau. Momen matahari terbit pun seakan membuat nuansa menjadi romantis.
Pasca ditutup, kini jalur pendakian Gunung Sindoro via jalur Kledung telah dibuka kembali. Pendaki pun bisa kembali berwisata lewat jalur tersebut.
Gunung Sindoro via Alang-alang Sewu telah dibuka kembali dengan menerapkan protokol-protokol. Berikut protokol yang perlu kamu perhatikan!
Jalur pendakian Gunung Sindoro via Kledung akan ditutup sementara lagi selama bulan Oktober.
Syarat rapid test untuk berkunjung ke destinasi di Wonosobo hanya bertahan sebulan. Kini, pemerintah setempat telah mencabutnya.
Tukang ojek pertanian kerap dimanfaatkan untuk angkut pupuk dan hasil pertanian di lereng Gunung Sindoro. Tarif yang dibanderol beragam tergantung jarak tempuh.
Pendaki dan youtuber Prasodjo Muhammad berbagi cerita horornya saat mendaki Gunung Sindoro. Seperti apa kisahnya?
Mendaki gunung harus menyiapkan mental dan tenaga. Selain lelah karena jalanan terjal nan jauh, tak jarang hal mistis pun terjadi.
Gunung Sindoro via Kledung terkenal dengan fotonya yang kece dengan latar belakang Gunung Sumbing. Spot foto terbaik ini bisa kamu dapatkan di Pos 4.