detikBaliSelasa, 29 Nov 2022 09:35 WIB
85 Rumah Warga Jembrana Terendam Banjir Setinggi Pinggang Orang Dewasa
Sebanyak 85 rumah warga dua desa di Jembrana terendam banjir setinggi pinggang orang dewasa.
detikBaliSelasa, 29 Nov 2022 09:35 WIB
Sebanyak 85 rumah warga dua desa di Jembrana terendam banjir setinggi pinggang orang dewasa.
detikBaliJumat, 28 Okt 2022 12:18 WIB
Warga korban banjir bandang di Tukad Bilukpoh mulai melakukan pencarian barang berharga di dalam rumahnya.
detikBaliKamis, 20 Okt 2022 14:57 WIB
Terhitung sejak Minggu (16/10/2022) sebanyak 230 titik bencana alam terjadi di Bali. Bencana itu menyebabkan 6 warga meninggal dunia.
detikBaliSelasa, 18 Okt 2022 12:20 WIB
Kondisi terkini jembatan Bilukpoh sempat ditutup akibat banjir bandang sudah bisa dilalui kendaraan. Petugas masih melakukan pembersihan di sekitar jembatan.
detikBaliSelasa, 18 Okt 2022 05:47 WIB
Bencana tanah longsor dan banjir di Bali menyebabkan 5 orang tewas dan 1 orang belum ditemukan. Ini rangkuman fakta-faktanya.
detikNewsSenin, 17 Okt 2022 16:05 WIB
Banjir bandang di Jembrana Bali hari ini Senin (17/10) akibat hujan lebat sejak Minggu (16/10) malam. Banjir ini paling besar terjadi beberapa tahun terakhir.
detikBaliSenin, 17 Okt 2022 15:04 WIB
Siswi SMA di Jembrana bernama Ni Putu Widya Margareta tercebur dan terseret banjir bandang saat hendak menyeberang jembatan Penyaringan.
detikBaliSenin, 17 Okt 2022 11:14 WIB
Jalur Denpasar-Gilimanuk tepatnya di Kabupaten Jembrana ditutup sementara akibat banjir bandang. Ini jalur alternatif yang bisa dilalui warga.
detikBaliSenin, 17 Okt 2022 09:00 WIB
Jalan Denpasar-Gilimanuk lumpuh total karena jembatan Bilukpoh, Jembrana akibat banjir bandang yang membawa material seperti batang pohon menutup jalan.
detikNewsJumat, 14 Okt 2022 12:58 WIB
Banjir di Jembrana, Bali, belum surut bahkan semakin meluas khususnya di Banjar Munduk, Desa Pengambengan hingga hari ini.