detikHikmahJumat, 05 Agu 2022 13:44 WIB
Jadwal Puasa Tasu'a, Asyura, dan Ayyamul Bidh Muharram 1444 H
Ada tiga jenis puasa sunnah yang bisa dikerjakan pada bulan Muharram selain Senin Kamis. Di antaranya puasa Tasu'a, Asyura, dan Ayyamul Bidh.












































