Tak sabar karena pesanan makanannya lambat datang, dua pria sampai menganiaya pelayan restoran. Akibatnya dua pria tersebut ditetapkan sebagai tersangka.
Hujan lebat di Bengkulu Utara sebabkan banjir dan tanah longsor serta pohon tumbang di 3 desa-kelurahan. Tanah longsor menimpa jalan hingga lapangan futsal.