Ditemani motor hitamnya, setiap pagi Dedi Kusnandi menjajakan kopi di sekitar Lapang Gasibu. Tanpa lelah dia mencari pundi-pundi Rupiah demi keluarganya.
Roni, penjual es puter durian di Ciirebon berhasil kuliahkan kedua anaknya dan berangkat ke tanah suci untuk berhaji. Roni juga punya 4 rumah berkat es puter.