Sektor properti Indonesia diprediksi tumbuh di 2025, didorong hunian, green property, dan penggunaan AI. Tantangan seperti daya beli dan harga tanah tetap ada.
Forbes 2024 mencatat empat orang terkaya di Jawa Timur, termasuk Wijono, Susilo Wonowidjojo, Peter Sondakh, dan Soegiarto Adikoesoemo. Temukan detailnya di sini
Pembangunan IKN memicu kekhawatiran ruang kantor di Jakarta kosong. Ahli menyebut konversi gedung perkantoran jadi hunian sulit karena kendala teknis dan hukum.
Prospek sektor properti 2025 menunjukkan rumah tapak tetap diminati, sementara apartemen dan hotel menghadapi tantangan. Sektor EV mulai dominasi industri.