Pj Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin melakukan pantauan malam natal di sejumlah gereja di Makassar. Dia bersyukur masyarakat Sulsel selalu menjaga kedamaian.
Forkopimko Jaksel melakukan pengecekan ke gereja-gereja di Jakarta Selatan. Forkopimko menjamin keamanan umat Kristiani dalam melaksanakan ibadah Natal.